Laman

Rabu, 11 Agustus 2010

Tips Berkendara Toyota Di Bulan Ramadhan

Ahlan Wa Sahlan Ya Ramadhan, Saya sempatkan posting untuk tips berkendara Toyota Di Bulan Ramadhan, sedikit pengalaman berkandara Toyota di bulan Ramadhan semoga bermanfaat bagi yang sering berkendara terutama pada siang hari, tetap puasa meskipun perjalanan terasa berat.

Berikut sedikit saran dan penjelasan singkatnya,

1. Perhatikan kondisi Toyota Anda

kondisi mobil yang bermasalah akan menjadi pemicu batalnya puasa, sebelum memasuki bulan puasa sebaiknya cek kondisi mobil kita pada bengkel resmi Toyota (Tunas Toyota Serang) agar tidak bermasalah ketika beroperasi terutama di siang hari.


2. Perhatikan warna pakaian

Pilih warna pakaian yang berwarna cerah karena pakaian warna derah dapat membuang panas lebih cepat daripada pakaian yang berwarna agak gelap


3. Pilih musik kesukaan Anda

Dengan mendengarkan musik favorit tentunya akan membantu Anda merasa gembira, dari rasa gembira tersebut akan merasa terus bersemangat.


4. Sabar

Kesabaran kita di bulan ramadhan akan selalu di uji terutama bagi yang melakukan perjalanan di siang hari, sikap sabar akan banyak membantu kita melewati hari-hari yang panas dijalanan beraspal.


5. Pilih parkir tempat teduh

Panas akan terasa sangat menyengat ketika kita siang hari maka pilih parkir ditempat teduh sehingga dalam mobil tidak akan panas, menunggu lampu lalu lintas berganti hijau, selalu pilih tempat teduh di bawah pohon atau reklame dekat lampu lalu lintas, tapi ingat selalu perhatikan posisi kita, jangan terlalu di tengah jalan karena akan memancing emosi pengendara lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar Anda Begitu Berarti